Itinerary dan Panduan Liburan Penang 2 Hari (Insya Allah) Lumayan Lengkap

Standard

Duile! Panjang amat judulnya. Haha! Jadi ceritanya liburan akhir tahun kemarin saya jalan-jalan ke Penang, memanfaatkan tiket gratis dari AirAsia karena menang lomba. Kebetulan, itu pertama kali saya ke sana, makanya saya cukup matang mempersiapkan itinerary alias rencana perjalanan. Meski cuma 3 hari (hari ke-3 nggak bisa ke mana-mana karena langsung cusss ke bandara), tapi Penang meninggalkan kesan. Nah, buat kamu yang ada rencana ke Penang tapi kendala di cuti yang nggak banyak, mungkin bisa intip “Itinerary dan Panduan Liburan Penang 2 Hari (Insya Allah) Lumayan Lengkap” ini!

Continue reading